Kimia organik 2 merupakan kelanjutan dari buku Kimia organik 1. Dalam tiap babnya memuat soal-dalam-bab yang cukup banyak untuk memandu dan menguji pemahaman mahasiswa pada setiap langkah dalam proses belajar. Soal tambahan pada akhir bab menguji pengetahuan yang lebih umum yang diperoleh selama mempelajari bab. Suplemen yang terkait tersedia bagi mahasiswa dan berisi pemecahan soal secara teri…
Buku Kimia organik terbitan keempat ini terdiri atas dua jilid. Kupasannya cukup luas dan telah banyak mengalami perbaikan sejak penerbitannya yang pertama pada tahun 1959. Pembahasan tentang struktur senyawa kimia organik mengawali buku ini sebagai peralihan yang lancar dan nalar dari pengetahuan tentang kimia dasar dan kimia anorganik. Kemudian disusul dengan reaksi kimia, sifat fisika, spe…