Deskripsi Buku Event bukanlah suatu hal yang asing bagi manusia. Walau tidak secara formal disebut sebagai ‘event’, eksistensi event sudah melekat menjadi bagian dari hidup manusia. Istilah event mulai dikenal sejak tahun 1980-an sebagai bagian dari wisata minat khusus (Special Interest Tourism – SIT). Industri jasa event merupakan salah satu komponen utama dalam industri pariwisata dan …