Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pengaruh financial distress dan capital intensity terhadap tax avoidance pada perusahaan sektor consumer noncyclicals yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama periode 2019–2023. Tax avoidance menjadi perhatian penting karena meskipun legal, praktik ini dapat mengurangi potensi penerimaan negara, terutama dalam situasi pemulihan ekon…