Saat ini, PHP banyak dipakai untuk membuat program situs web dinamis. Contoh aplikasi program PHP adalah forum (phpBB) dan MediaWiki (software di belakang Wikipedia). Sedangkan, Mambo, Joomla!, Postnuke, Xaraya, dan lain-lain merupakan contoh aplikasi yang lebih kompleks berupa CMS dan dibangun menggunakan PHP. PHP sebagai sekumpulan skrip atau bahasa program memiliki fungsi utama, yaitu mamp…
Buku ini ditulis untuk menjembatani kebutuhan pembelajaran mata kuliah Komunikasi Bisnis pada program studi Ilmu Komunikasi dan Manajemen. Buku ini dilengkapi dengan kegiatan praktis untuk menerapkan konsep-konsep komunikasi bisnis. Kegiatan pembelajaran dilakukan dengan mengerjakan tugas-tugas secara individual maupun kelompok. Kegiatan kekompok diupayakan dengan mempraktikkan fungsi-fungsi ma…
ABSTRAK SISTEM INFORMASI PENERIMAAN SANTRI BARU BERBASIS WEB DI PONDOK PESANTREN AL-IKHSAN PONTIANAK Oleh: Harun Nur Rasyid 351801006 Web adalah fasilitas internet yang menghubungkan dokumen dalam lungkup lokal maupun jarak jauh, penulis bertujuan agar sistem informasi berbasis web yang mampu memaksimalkan pengelolaan informasi pendaftaran santri baru Pondok Pesantren AlIkhsan. Poko masal…
ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh Karakteristik Pekerjaan Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan (Kasus Pada PT. Sentral Wahana Artha). Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan metode kuantitatif. Metode yang digunakan pada pengambilan sampel yaitu dengan menggunakan metode non probability sampling, dimana dalam pengambilan sampel seluruh populasi di…
Buku Pengantar Ekonomi Pertanian ini merupakan salah satu buku pertama yang disponsori oleh Perhimpunan Indonesia untuk Pembinaan Pengetahuan Ekonomi dan Sosial (BINEKSOS). Bineksos adalah suatu perhimpunan Indonesia yang bersifat swasta dan tidak mengejar keuntungan. Bineksos didirikan dengan tujuan untuk menanamkan kesadaran dan membina pengetahuan ekonomi dan sosial dikalanagn masyarakat Ind…
Pencemaran tanah adalah suatu kondisi dimana tanah tercemar di area permukaan atau bahkan bawah tanah. Pencemaran ini disebabkan karena adanya polutan atau kontaminan yang mencemari tanah. Pencemaran tanah dapat terjadi disebabkan oleh banyak faktor, tetapi umumnya disebabkan karena perbuatan manusia dan juga karena alami. Jadi, ada pencemaran tanah alamiah dan ada pencemaran tanah buatan. Ada…
ABSTRAK PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN PASIEN DAN REKAM MEDIK DENGAN MENGGUNAKAN METODE WATERFALL DI KLINIK GIGI IDENTIST METRO Oleh Novia Irma Suryani 351961002 Sistem Informasi Pendaftaran Pasien di Klinik Gigi iDentist Metro masih menggunakan sistem manual yaitu dengan mengisikan data identitas dengan media kertas. Pada kenyatannya sering kali terjadi kesalahan Sistem …
Pembangunan desa tertuang dalam Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 Tentang Desa (UU Desa). UU tersebut menjabarkan definisi, tahapan, dan tujuannya. Terlaksananya pembangunan desa dengan baik dan sesuai peraturan perundang-undangan dapat mengatasi berbagai permasalahan yang ada di desa. Pembangunan di desa perlu dilaksanakan dengan kerjasama yang baik dan semangat gotong royong antara pemerintah …
Tujuan buku petunjuk ini ialah menggalakkan dan menyebarluaskan pemanfaatan kembali air limbah dan ekskreta untuk pemupukan dalam pertanian dan pembudidayaan air secara sehat. Cara yang diuraikan mengikuti kemajuan teknologi yang mengutamakan keamanan. Dengan demikian, kesehatan para pekerja yang langsung berhubungan dengan air limbah terlindungi, dan hasil yang diperoleh dari pemanfaatan kem…
Buku ini dimaksudkan sebagai salah satu bahan acuan teknis bagi pengurus koperasi dalam membina karyawan dan manajer/kepala divisi yang umumnya bukan Pegawai Negeri Sipil (PNS), sebelum ada aturan yang dikeluarkan oleh instansi yang berwenang (i.c Menteri Negara Koperasi dan UKM RI).