Text
Laporan Akhir Internship Project Di PT.Indosat Tbk.Cabang Pontianak Sebagai Asisten Branch Sales Manager Divisi Produk Sales & Distribution
Selama menjalani magang di PT, Indosat Tbk cabang pontianak pada divisi produk Sales & Distribution penulis memperoleh banyak pengalaman berharga yang sangat membantu dalam pengembangan kemampuan manajerial dan pemahaman tentang dunia industri telekomunikasi sebagai asisten branch sales manager penulis terlibat dalam berbagai aktivitas terkait distribusi produk analisis penjualan dan pengembangan strategi pemasaran yang bertujuan untuk mencapai target penjualan dan memperluas jangkauan pasar berbagi proses distribusi produk yang efisien penggunaan data untuk analisis penjualan serta evaluasi kinerja distributor dan agen telah dijalankan dengan baik tim sales & distribution di PT, Indosat tbk cabang pontianak menunjukkan kerja sama yang solid dalam mencapai tujuan bersama meskipun menghadapi tantangan dilapangan seperti fluktuasi permintaan pasar dan kompetisi yng ketat di industri telekomunikasi melalui pengelolaan yang baik perusahaan berhasilkan mempertahankan ketersediaan produk di pasar serta menjalin hubungan yang baik dengan mitra bisnis secara keseluruhan program magang ini memberikan penulis pemahaman yang lebih dalam tentang dinamika penjualan dan distribusi produk di perusahaan besar serta keterampilan dalam mengelola tim dan membuat keputusan berbasis data
Tidak tersedia versi lain