Text
Teori Akuntansi Adopsi IFRS
DAFTAR ISI BUKU
BAB 1 Aspek Dasar dan Sejarah Perkembangan Akuntansi
BAB 2 Aspek Dasar dan Metode Perumusan Teori Akuntansi
BAB 3 Struktur Teori Akuntansi
BAB 4 Kerangka Konseptual dan Tujuan Pelaporan Keuangan
BAB 5 Kebijakan Akuntansi
BAB 6 Standar Akuntansi Internasional
BAB 7 Standar Akuntansi di Indonesia
BAB 8 Konsep Aset
BAB 9 Konsep Liabilitas
BAB 10 Konsep Ekuitas
BAB 11 Konsep Penghasilan
BAB 12 Konsep Beban
BAB 13 Konsep Laba
BAB 14 Isu-Isu Perkembangan Akuntansi Kontemporer
Tentang Buku ini:
1. Buku ini diadaptasi dengan IFRS Terkini
2. Buku ini sesuai dengan SAK Terbaru di Indonesia termasuk SAK Entitas Privat pengganti SAK ETAP juga dibahas
3. Elemen laporan keuangan: Aset, Liabilitas, Equitas, Penghasilan dan Beban serta Laba diuraikan mulai dari filosofis hingga pengaturan dalam Standar serta berbagai permasalahan yang muncul
4. Sejarah Perkembangan Akuntansi, Teori Akuntansi, Standar Akuntansi juga diuraikan secara lengkap
5. Struktur Teori Akuntansi & Kerangka Konseptual Pelaporan Keuangan dibahas dengan Bahasa yang mudah dan disertai contoh
6. Pada Bab Terakhir dibahas Perkembangan Akuntansi terkini untuk memperluas cakrawala pemahaman tentang akuntansi
Tidak tersedia versi lain