Text
SISTEM PAKAR DIAGNOSIS PENYAKIT PENCERNAAN MENGGUNAKAN METODE FORWARD CHAINING BERBASIS WEB
ABSTRAK
SISTEM PAKAR DIAGNOSIS PENYAKIT PENCERNAAN MENGGUNAKAN METODE FORWARD CHAINING BERBASIS WEB
Oleh :
Adnan Hafizh
361601005
Dikarenakan kesadaran akan kesehatan masyarakat yang masih rendah, kebiasaan hidup dari masyarakat yang selalu ingin hidup praktis, pengetahuan masyarakat yang sedikit akan gejala-gejala awal dari suatu penyakit pencernaan merupakan salah satu faktor penyebab penyakit pencernaan menjadi parah ketika pasien ditangani oleh tenaga paramedis. Untuk mengantisipasi hal tersebut peniliti berusaha membangun sistem pakar untuk mendiagnosis penyakit pencernaan berdasarkan gejala-gejala yang diderita oleh pasien. Sistem pakar yang dibangun oleh peneliti menggunakan metode Forward Chaining sebagai metode palacakannya. Dibangunnya sistem pakar diagnosis penyakit pencernaan diharapkan dapat memberikan informasi kepada pasien dengan cara yang mudah dan tidak terbatas oleh waktu.Kata Kunci : Penyakit, Pencernaan, Diagnosa
Tidak tersedia versi lain