Text
Penagruh Ukuran Perusahaan Profitabilitas Dan Opini Audit Terhadap Audit Delay ( Studi Pada Perusahaan Sektor Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2015-2019)
ABSTRAK
Penelitian ini berujuan untuk mengetahui pengaruh ukuran perusahaan profitabilitas dan opini audit terhadap audit delay pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di bursa efek indonesia pada tahun 2015-2019 variabel independen dalam penelitian ini adalah ukuran perusahaan , profitabilitas dan opini audit sedangkan variabel dependen dalam penelitian ini adalah audit delay metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian deskriptif dan verifikatif penelitian deskritif berfungsi untuk menggambarkan karakteristik suatu populasi sedangkan penelitian verifikatif digunakan untuk meneliti ulang hsail penelitian sebelumnya dengan tujuan untuk menverifikasi kebenaran hasil penelitian sebelumnya populasi dalam penelitian ini berjumlah 195 perusahaan sektor manufaktur pada periode 2015-2019 kemudian diperoleh 67 perusahaaan sebafai sampel dengan menggunakan metode proprotionate stratified random sampling dan sampling area(cluster) data diperoleh dari bursa efek indonesia (BEI) analissi data yang difunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi logistik analisis pengolahan data penelitian digunakan MS.Office software excel 2010 dan SPSS 25.0 for windows hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ukuran perusahaan berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap audit delay untuk profitabilitas dan opini audit berpengaruh negatif dan sighifikan terhadap audit delay
Tidak tersedia versi lain