Text
Pengaruh Pemanfaatan dan penerapan sistem informasi akuntansi terhadap kinerja karyawan (Studi pada karyawan Bagian Akuntansi di Bank Umum Kota Bandung )
Pengaruh Pemanfaatan dan penerapan sistem informasi akuntansi terhadap kinerja karyawan (Studi pada karyawan Bagian Akuntansi di Bank Umum Kota Bandung )
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis mengenai pengaruh pemanfaatan sistem informasi akuntansi dan penerapan sistem informasi akuntansi terhadapa kinerja karyawan baik secara parsial maupun secara simultan.penelitian ini dilakukan pada bank umum di kota bandung sampel pada penelitian ini sebanyak 50 responden dengan teknik penentuan sampel yang digunakan adalah simple randam sampling analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalajh analisis regresi liner berganda hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara sumultan pemanfaatan sistem informasi akuntansi dan penerapam sostem informasi akuntansi berpengaruh positif signifikan terhadap kinerja karyawan secara parsial pemanfaatan sistem informasi akunatansi berpengaruh tidak signifikan terhadap kinerja karyawan dan penerapan sistem informasi akutansi berpengaruh positif signifikan terhadap kinerja karyawan hasil koefisien determinasi R2 sebesar 22.3 % menunjukkan bhwa kinerja karyawan dapat dijelaskan oleh penerapan sistem informasi akuntansi dam sisanya sebesar 77.7 % dijelaskan oleh variabel lainnya yang tidak diteliti dalam penelitian ini kata kunci pemanfaatan sistem informasi akuntansi penerapan sistem informasi akuntansi dan kinerja karyawan
Tidak tersedia versi lain