EBook
PENGARUH KEPUASAN KERJA DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Kepuasan kerja dan Komitmen organisasi terhadap OCB. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer yang diperoleh dari kuesioner. Jumlah sampel sebanyak 50 orang. Metode penelitian yang di gunakan adalah Deskriptif dan Assosiatif dan uji hipotesis menggunakan uji t. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Kepuasan kerja tidak berpengaruh terhadap OCB. Komitmen organisasi tidak berpengaruh terhadap OCB. OCB dapat dijelaskan oleh kepuasan kerja dan komitmen organisasi sebesar 8%.
Kata kunci : Kepuasan kerja, Komitmen organisasi, Organizational Citizenship Behavior (OCB)
Tidak tersedia versi lain